Langsung ke konten utama

Postingan

Happy Ever After

Udah lama banget ngga isi blog ini. Kangen berat buat cerita-cerita. Apa dulu yang diceritain ya??? Oke deh mulai dari hari baru kehidupan baru sama suami baru di rumah baru. AKHIRNYA saya nikah juga hahahaha..setelah pacaran 8 tahun saya menikah juga deh Persiapan selama 6 bulan akhirnya selesai juga. Selam 6 bulan betkutat dengan tesis dan persiapan pernikahan itu rasanya....mmmmmm banget...stress abis. Dua duanya penting buat masa depan tapi dua duanya akhirnya kelar...HOREEEE.... Sekarang saya menyandang dua gelar nyonya taufik dan master desain...wuhuuuu... Tinggal berdua sama si doi di rumah baru itu rasanya gimana ya.hmmm..asik, cape, jauh, happy,waswas, seneng, sedih, menarik, pokonya campur aduk kaya es campur. Asik soalnya bisa jalan jalan jauh cumen berdua, cape beberes rumah aja, jauh dari rumah orang tua, happy punya temen sharing, waswas kalau ditinggal di rumah sendiri (lebay), seneng ada yang diurusin, hidup berumah tangga itu menarik. Happy eve
Postingan terbaru

Ini loh Kalau Penasaran "Saya Sekarang Lagi Apa??"

Tanam tanam tanam AYO KITA MENANAM. Saya lagi semangat banget berkebun. Akhirnya setelah mencoba beberapa kali gagal, akhirnya berhasil tumbuh beberapa tanaman. Terhitung kecil sih tanamannya, tapi ya lumayan buat mengisi liburan kemarin. Karena penasaran akhirnya saya membeli bibit online. Lumayan banyak jenisnya, tapi sampai sekarang belum semuanya saya tanam. Kenapa belum ditanam semua? lahannya berebutan sama orang tua..hahahahaha :D Kita mulai cerita dari tanaman dibawah ini. Namanya Arugula atau roket runaway (trus terang nama tanaman ini buat saya lucu banget). Tumbuhnya susah banget. Udah gitu baru berkecambah malah dimakan sama hama tikus (sedih banget). Tapi akhirnya mulai besar, wuhuuuu senengnya bukan main :) arugula atau roket runaway Selanjutnya Basil . Sampai sekarang saya masih penasaran dengan jenis tanaman ini. Kalau saya terjemahkan di google translate, basil kalau di bahasa Indonesiakan artinya kemangi. Tapi kalau dicium baunya agak berbed

Diawali dengan Bibit yang Baru

Halooo.... udah lama banget saya ga ngisi blog ini, kayanya satu tahun lebih saya ga ngisi blog ini. wah kita buka lembaran baru aja ya.. Kebetulan saya lagi senang bercocok tanam (pengen jadi petani ceritanya). Saya beli beberapa bibit di salah satu Ace Hardware Bandung, bibit celery, oregano, bayam, chinese cabbage alias sawi putih, eggplant, cabe rawit. Ternyata tidak semudah membalik telapak tanngan ya. Pada awalnya mereka bisa tumbuh jadi tunas-tunas kecil kemudian mati, ada yang tumbuh dengan baik ternyata mati juga karena saya memberinya terlalu banyak air dan masih banyak lagi. Sekarang saya masih berharap sisa bibit yang ada tumbuh dengan baik, yang tersisa bibit terong (belum nongol-nongol tunasnya) dan celery (udah mulai tumbuh dan harus di pindah ke pot lebih besar). ternyata dari semua bibit yang saya tanam yang paling mudah hanya cabe rawit. (ya iya lah, cabe di taro gitu aja bisa tumbuh. ya pokoknya semangat! Ya kalau mati lagi saya coba terus sampai berha

Cat eye... Miawww!

Make Your Choice

Flying Peacock : Red Devil   Interested, ordered by this contact :  rinjani_art_project (YM)  081809441586 (whatsapp)  rinjani.art.project@gmail.com (e-mail)

Lovely Shoes

Lovely Cowboy Silent Hill Three Belts   The Vampire Betty Bob Public Enemy Narnia Setelah sekian lama tidak posting. Rinjarinja hadir dengan beberapa barang baru . Salah satunya ini dia Rinjarinja Shoes. Selain gambar-gambar di atas masih banyak lagi koleksinya. Bila tertarik tinggal hubungi nomer atau e-mail yang tercantum dibawah. Akan saya kirim katalognya Via e-mail. Ada lagi bila ingin membuat sepatu Versi kamu sendiri juga bisa. Harganya berkisar dari Rp.150.000 sampai RP. 250.000. Untuk Desain sendiri tergantung dengan modelnya. "Lovely Shoes " For Sale  Interested, ordered by this contact :  rinjani_art_project (YM)  081809441586 (whatsapp)  rinjani.art.project@gmail.com (e-mail)

Beautiful Ropes

"Beautiful Ropes" For Sale  Interested, ordered by this contact : rinjani_art_project (YM) 081809441586 (whatsapp) rinjani.art.project@gmail.com (e-mail)